Cara Memproses KYC
Last updated
Last updated
KYC, atau Know Your Customer, adalah proses mengumpulkan informasi tertentu dari pelanggan atau pengguna untuk mengonfirmasi identitas mereka dan untuk mematuhi persyaratan hukum. Verifikasi identitas memerlukan informasi dari dokumen apa pun yang dapat membuktikan identitas pengguna, seperti kartu ID valid, tagihan utilitas yang mencantumkan alamat, paspor, dsb.
Persyaratan KYC bergantung pada Launchpad dan untuk mematuhi regulasi nasional dan/atau internasional yang mengharuskan fungsionalitas ini apabila proyek Launchpad membutuhkannya.
Langkah 1: Buka aplikasi
Langkah 2: Pilih Lainnya → KYC Coin98
Langkah 3: Pilih alamat dompet yang akan diproses KYC (sudah login dengan akun email)
Langkah 4: Bayar biaya untuk memproses
Langkah 5: Isi informasi yang diperlukan
Nama Depan
Nama Belakang
Alamat Dompet EVM (dompet single atau multichain)
Alamat Dompet Solana
Langkah 6: Proses KYC dimulai
Langkah 7: Gunakan peranti untuk
Memfoto dokumen identitas
Memfoto wajah Anda
Langkah 8: Cek status KYC
Menunggu Berhasil Gagal Kirim Kirim Ulang
Catatan: Jika pengguna belum login, proses KYC tidak dapat dijalankan.
Akun Email - Alamat Dompet (Single atau Multichain) - Alamat Dompet Solana
Jika pengguna ingin menambahkan alamat dompet, mulai proses KYC yang baru dengan akun email lain.